- Diketahui lingkaran L berpusat di titik (-2, 3) dan melalui titik (1,5). Jika lingkaran L mengalami transformasi berturut-turut yaitu diputar 90o terhadap titik O(0, 0) searah jarum jam, kemudian digeser ke bawah sejauh 5 satuan, maka persamaan lingkaran L' yang dihasilkan oleh transformasi tersebut sama dengan ....
A. x2 + y2 + 6x + 6y + 5 = 0 B. x2 + y2 + 6x - 6y - 5 = 0 C. x2 + y2 + 6x - 6y + 5 = 0 D. x2 + y2 + 6x + 6y - 5 = 0 E. x2 + y2 - 6x + 6y = 0 - Bayangan garis 3x + 4y = 6 oleh transformasi berturut-turut diawali dengan pencerminan terhadap sumbu x dilanjutkan rotasi dengan pusat O(0,0) sejauh 90o adalah ....
A. 4x + 3y = -19 B. 4x + 3y = 31 C. 4x + 3y = 18 D. 4x + 3y = 6 E. 3x + 4y = 6 - Titik P(a,b) dicerminkan terhadap sumbu x, bayangannya diceminkan pula terhadap sumbu y maka bayangan terakhir titik P merupakan ....
A. Pencerminan titik P terhadap garis y = x B. Pencerminan titik P terhadap garis y = -x C. Pencerminan titik P terhadap sumbu y D. Perputaran titik P dengan pusat O(0,0) sebesar π radian berlawanan arah perputaran jarum jam E. Perputaran titik P dengan pusat O(0,0) sebesar ½π radian berlawanan arah perputaran jarum jam - Persamaan peta garis y = -3x + 3 oleh refleksi terhadap sumbu x dilanjutkan oleh refleksi terhadap garis y = x adalah ....
A. y = ⅓x + 1 B. y = -⅓x + 1 C. y = ⅓x + 3 D. y = 3x + 3 E. y = 3x + 1 - Bayangan kurva y = sin x oleh refleksi terhadap sumbu x dilanjutkan dengan dilatasi berpusat di O(0,0) dan faktor skala ½ adalah kurva ....
A. y = -sin x cos x B. y = sin x cos x C. y = -sin 2x D. y = sin 2x E. y = ½ sin x - Parabola y = x2 - 6x + 8 diputar ke kanan sejauh 2 satuan searah dengan sumbu x dan digeser ke bawah sejauh 3 satuan. Jika parabola hasil pergeseran ini memotong sumbu x di x1 dan x2, maka x1 + x2 sama dengan ....
A. 12 D. 4 B. 9 E. 3 C. 7 - Lingkaran dengan jari-jari 4, berpusat di M(6,-1) diputar pada O(0,0) sejauh 90o, kemudian diceminkan terhadap sumbu y. Persamaan bayangan lingkaran adalah ....
A. x2 + y2 + 12x - 2y + 21 = 0 B. x2 + y2 + 2x - 12y + 21 = 0 C. x2 + y2 - 12x - 2y + 21 = 0 D. x2 + y2 - 2x + 12y + 21 = 0 E. x2 + y2 - 2x + 12y - 21 = 0 - Diketahui matriks A sebagai berikut :
A = - a + 2 a - 1 a + 1 Titik P(1,2) dan titik Q masing-masing ditransformasikan oleh matriks A ke titik P'(2,3) dan Q'(2,0). Koordinat titik Q adalah ....A. (2,-1) D. (1,1) B. (1,-1) E. (-1,1) C. (1,0) - Titik P(x,y) ditransformasikan oleh matriks berikut :
A = - -1 0 - 0 1 Kemudian bayangannya ditransformasikan oleh matriks :B = - 0 -1 - 1 0 Bayangan titik P adalah ....A. (-x,-y) D. (-y,x) B. (-y,-x) E. (x,-y) C. (-x,y) - Matriks transformasi yang mewakili pencerminan terhadap sumbu x dilanjutkan dengan rotasi 90o berlawanan arah jarum jam dengan pusat O adalah ....
A. - 0 1 - D. - -1 0 - 1 0 0 1 B. - 1 0 - E. - -1 0 - 0 -1 0 -1 C. - 0 -1 - -1 0
Home » BAHAN BELAJAR MATEMATIKA »
SOAL SBMPTN »
TRANSFORMASI
» MODEL SOAL SBMPTN TRANSFORMASI, REFLEKSI & ROTASI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar