Rumus Rumus Perbesaran Teropong

Rumus Rumus Perbesaran Teropong

Materi Teropong ini termasuk dalam bab Alat Optik yang diajarkan pada tingkatan SMP dan SMA kelas 12. Materi ini merupakan materi vital dan merupakan salah satu soal dalam ujian nasional.
Selanjutnya mengenai rumus-rumus perbesaran teropong dapat kamu lihat di bawah ini.
Rumus Teropong Bumi
Teropong bumi terdiri tiga buah lensa yaitu:
  1. lensa obyektif (positif)
  2. lensa pembalik (positif)
  3. lensa okuler (positif)


Perbesaran Sudut Teropong Bumi
Perbesaran mata berakomodasi maksimum


Perbesaran mata tidak berakomodasi



Panjang Teropong Bumi


Mata tidak berakomodasi


Rumus Teropong Galileo / Teropong Panggung
Teropong Galileo terdiri dua buah lensa:
lensa obyektif (positif)
lensa okuler (negatif)

Perbesaran mata tidak berakomodasi


Panjang Teropong Galileo


dengan fok bertanda NEGATIF.
-marthayunanda-



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top